PENGARUH DESAIN PRODUK, HARGA, KUALITAS PRODUK, LOCAL BRAND, DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK VENTELA DI MARKETPLACE

Nanda, Gusti Made Arya and Saputra, Muhammad (2025) PENGARUH DESAIN PRODUK, HARGA, KUALITAS PRODUK, LOCAL BRAND, DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK VENTELA DI MARKETPLACE. Skripsi thesis, Institut Informatika dan Bisnis Darmajaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (259kB)
[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (422kB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (594kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (698kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (102kB)
[img] Text
DAFTAR TABEL.pdf

Download (133kB)
[img] Text
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (129kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (399kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (321kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (216kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (621kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (185kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (206kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh tingginya jumlah pembelian terhadap produk fashion di toko online yang mencapai 70,13%, menjadikannya kategori terlaris. Di antara merek sepatu lokal, Ventela mendominasi dengan rata-rata pencarian tertinggi jauh melampaui merek lokal pendahulunya. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi pengaruh desain produk, harga, kualitas produk, local brand dan online customer review terhadap keputusan pembelian produk Ventela di marketplace. Jenis penelitian ini merupakan penelitian asosiatif. Teknik sampel dalam penelitian ini menggunakan Purposive sampling dengan besar sampel 168 responden yang diambil menggunakan rumus hair. Data analisis penelitian menggunakan partial last square (PLS). Hasil penelitian menyatakan bahwa variabel harga, local brand dan online customer review memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian produk Ventela di marketplace. Variabel desain produk dan kualitas produk tidak memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian produk Ventela di marketplace.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi - Ilmu terapan > 650 Manajemen
eSkripsi
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ekonomi Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Gusti Made Arya Nanda
Date Deposited: 23 May 2025 02:29
Last Modified: 23 May 2025 02:29
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/20321

Actions (login required)

View Item View Item