PENERAPAN AUGMENTED REALITY 3D PADA SISTEM E-KATALOG ANEKA SARI RASA BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS : ANEKA RASA SARI OLEH-OLEH KHAS LAMPUNG)

Karlini, Nina and afrida, Septilia (2021) PENERAPAN AUGMENTED REALITY 3D PADA SISTEM E-KATALOG ANEKA SARI RASA BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS : ANEKA RASA SARI OLEH-OLEH KHAS LAMPUNG). Skripsi thesis, IIB Darmajaya.

[img] Text
HALAMAN PERNYATAAN.pdf

Download (128kB)
[img] Text
HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (289kB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (299kB)
[img] Text
ABSTRACT.pdf

Download (218kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (26kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (73kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (582kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (825kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (483kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (17kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (11kB)

Abstract

Bisnis oleh-oleh makanan pada saat ini mengalami peningkatan setiap tahunnya, namun belum banyak pengembang produk oleh-oleh sekarang ini yang memanfaatkan Augmented Reality (AR) menggunakan Metode Marker Based Tracking sebagai media promosi untuk memasarkan produknya. Mereka masih mengandalkan brosur, media sosial sebagai media promosi. Penelitian tentang katalog penjualan oleh-oleh produk khas Lampung dengan menggunakan Augmented Reality (AR) juga bukan hal baru, beberapa penelitian serupa telah dilakukan sebelumnya, namun terkonsentrasi pada marker pendeteksi untuk menampilkan model 3D menggunakan dukungan dari Vuforia yang berfungsi sebagai marker. Penanda yang terdeteksi dapat menampilkan bentuk dan tata letak objek Toko Aneka Sari Rasa. Metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan dalam penelitian ini adalah prototype dengan tahapan Communicatio, Quick Plan, Modeling Quick Design, Construction of Prototype, Development Delevery. Simbol – simbol yang digunakan sebagai pendekatan modern untuk pemodelan berupa Use Case Diagram, Activity Diagram, Class Diagram, Sequence Diagram. Penelitian ini menghasilkan Aplikasi E- katalog penjualan produk oleh-oleh makanan dengan menggunakan teknologi Augmented Reality (AR). Aplikasi ini dikembangkan untuk berjalan pada platform seluler Android dan dibuat menggunakan Unity. Aplikasi dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan, sehingga aplikasi ini dapat memudahkan pelanggan dalam melakukan pemesanan secara online dan juga dapat membantu pelanggan baru untuk mengetahui lokasi dan isi produk di Toko Aneka Sari Rasa. Kata Kunci: Augmented Reality (AR), Vuforia, Toko Aneka Sari Rasa, E-Catalog, Android

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Ilmu Komputer
eSkripsi
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: editor 1
Date Deposited: 04 Jan 2022 02:14
Last Modified: 04 Jan 2022 02:17
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/5217

Actions (login required)

View Item View Item