PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, CAPITAL INTENSITY, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014-2016)

SEPTYANA, EKA (2018) PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, CAPITAL INTENSITY, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014-2016). Skripsi thesis, IIB DARMAJAYA.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (27kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (96kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (291kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (233kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (192kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (91kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (88kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (310kB)

Abstract

ABSTAK Penelian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris Pengaruh Corporate Social Responsibility, Capital Intensity, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Agresivitas Pajak. Dalam penelitian ini terdapat 3 variabel Independen yang diuji, yaitu Corporate Social Responsibility, Capital Intensity Dan Ukuran Perusahaan serta variabel dependen Agresivitas Pajak. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2016. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling, sehingga dapat memperoleh sampel sebanyak 40 perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada tahun 2014-2016, sehingga jumlah data dalam penelitian ini sebanyaj 120 data. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan alat SPSS V.20. Hasil penelitianmembuktikan bahwa Corporate Social Responsibility dan Ukuran perusahaan tidak berpengaruh dignifikan terhadap Agresivitas Pajak. Sedangkan Capital Intensity berpengaruh signifikan terhadap Agresivitas Pajak. Keywords : Corporate Social Responsibility, Capital Intensity, Ukuran Perusahaan, Agresivitas Pajak

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi - Ilmu terapan > 650 Manajemen
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ekonomi Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: mardi mardi mardi
Date Deposited: 30 Oct 2019 02:02
Last Modified: 30 Oct 2019 02:02
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/778

Actions (login required)

View Item View Item