PENGARUH AKUNTABILITAS, TRANSPARANSI, DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KOTA METRO

Lidya Intan Permatasari, Lidya and Taufik, S.E.,M.S.Ak, Taufik and Toni Nurhadianto, S.E., M.Sc, Toni and Anik Irawati, S.E., M.Sc, Anik (2023) PENGARUH AKUNTABILITAS, TRANSPARANSI, DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KOTA METRO. Skripsi thesis, INSTITUT INFORMATIKA DAN BISNIS DARMAJAYA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (107kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (88kB)
[img] Text
Persetujuan &Pengesahan.pdf

Download (430kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (113kB)
[img] Text
BAB1.pdf

Download (236kB)
[img] Text
BAB2.pdf

Download (206kB)
[img] Text
BAB3,.pdf

Download (263kB)
[img] Text
BAB4.pdf

Download (403kB)
[img] Text
BAB5,.pdf

Download (90kB)
[img] Text
DAFTARPUSTAKA.pdf

Download (137kB)
[img] Text
LAMPIRAN,.pdf

Download (195kB)

Abstract

ABSTRAK PENGARUH AKUNTABILITAS, TRANSPARASI, DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KOTA METRO LIDYA INTAN PERMATASARI 1912120003 Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti secara empiris adanya pengaruh akuntabilitas, transparasi, dan kompetensi sumber daya manusia terhadap kualitas laporan keuangan daerah. penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah BPKAD (Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah) Kota Metro. Teknik sampling yang di gunakan pada penelitian ini adalah purposive sampling dengan kriteria tertentu dan didapatkn 32 responden sebagai sampel. Data diolah menggunakan metode uji statistik regresi linier berganda dengan menggunakan software SPSS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi sumberdaya manusia berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah, sedangkan akuntabilitas dan transparasi tidak berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangaan pemerintah. Kata Kunci : Akuntabilitas, Transparasi, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Kualitas Laporan Keuangan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Akuntabilitas, Transparasi, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Kualitas Laporan Keuangan
Subjects: 300 Ilmu Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi
eSkripsi
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ekonomi Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Intan Permatasari Lidya
Date Deposited: 09 May 2023 02:34
Last Modified: 09 May 2023 02:34
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/11778

Actions (login required)

View Item View Item