ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DI LAMPUNG POST BERDASARKAN PERSEPSI PEMASANG IKLAN

ATMANEGARA, PRASTYA (2017) ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DI LAMPUNG POST BERDASARKAN PERSEPSI PEMASANG IKLAN. Skripsi thesis, IBI DARMAJAYA.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (134kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (279kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (253kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (293kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (89kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (98kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (652kB)

Abstract

ABSTRAK Abstrak Analisis Kualitas Pelayanan di Lampung Post Berdasarkan Persepsi pemasang Iklan Oleh Prastya Atmanegara Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis atribut pelayanan berdasarkan tingkat harapan dan tingkat kinerja menurut pemasang iklan di Lampung Post. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh para konsumen yang pernah memasang iklan di surat kabar harian Lampung Post. Alat analisis yang digunakan adalah Importance Performance Analysis (IPA) yang digunakan untuk mengukur tingkat kepuasan seseorang atas kinerja pihak lain dengan diagram kartesius sebagai penggambaran hasil penelitian. Hasil penelitian diperoleh bahwa, dari 23 atribut pelayanan yang terbagi kedalam lima dimenasi pelayanan 6 atribut yang dianggap penting dan menentukan kualitas pelayanan Lampung Post terhadap pemasang iklan yaitu kebersihan kantor Lampung Post, ketersediaan tempat sampah dan toilet, ketersediaan fasilitas Wifi, ketersediaan tempat parkir, Ketersediaan petugas penyambut pelanggan yang datang, dan kerapihan bentuk fisik dan bangunan Lampung Post. keenam atribut ini harus menjadi perhatian lebih atau bahkan perlu perbaikan sehingga kinerja perusahaan meningkat dan berbanding lurus dengan harapan pemasang iklan yang datang langsung ke kantor Lampung Post. Kata Kunci : Harapan konsumen, Kualitas Pelayanan, Importance Performance Analysis (IPA), Diagram Kartesius

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi - Ilmu terapan > 650 Manajemen
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ekonomi Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Users 6 not found.
Date Deposited: 26 Aug 2019 00:41
Last Modified: 26 Aug 2019 00:41
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/158

Actions (login required)

View Item View Item