PENGARUH AKUNTABILITAS, INDEPENDENSI, KOMPETENSI DAN PROFESIONALISME AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT ( Studi Empiris Pada Kantor BPKP Perwakilan Provinsi Lampung )

Perdana, Fendy (2018) PENGARUH AKUNTABILITAS, INDEPENDENSI, KOMPETENSI DAN PROFESIONALISME AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT ( Studi Empiris Pada Kantor BPKP Perwakilan Provinsi Lampung ). Skripsi thesis, IIB DARMAJAYA.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (170kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (283kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (507kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (542kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (156kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (663kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (367kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

A B S T R A K Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh antara Akuntabilitas, Independensi, Kompetensi dan Profesionalisme auditor terhadap kualitas audit dalam rangka meningkatkan kinerja Auditor BPKP Perwakilan Provinsi Lampung. Populasi ini dalam penelitian ini yaitu Auditor BPKP Perwakilan Provinsi Lampung dengan pemilihan sampel adalah metode purposive sampling. Teknik analisis data yang di gunakan dalam penelitian ini menggunakan regresi berganda dengan alat SPSS versi 20. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Independensi, Kompetensi dan Profesionalisme Auditor berpengaruh secara signifikan terhadap kualitas audit. Sedangkan Akuntabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Kata Kunci : Kualitas Audit Akuntabilitas, Independensi, Kompetensi dan Profesionalisme.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi - Ilmu terapan > 650 Manajemen
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ekonomi Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: mardi mardi mardi
Date Deposited: 27 Jan 2020 08:19
Last Modified: 27 Jan 2020 08:19
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/1045

Actions (login required)

View Item View Item