ALAT MONITORING INFUS BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 2560

Destiana, Tia Sentia (2018) ALAT MONITORING INFUS BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 2560. Skripsi thesis, IIB DARMAJAYA.

[img] Text
SKRIPSI FULL].pdf

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK ALAT MONITORING INFUS BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 2560 Oleh Tia Sentia Destiana Keterlambatan perawat dalam penggantian cairan infus dapat memberikan dampak negatif terhadap pasien dengan terjadinya komplikasi seperti darah pasien tersedot naik ke selang infus dan dapat membeku pada selang infus, sehingga mengganggu kelancaran aliran infus. Sehingga perlu adanya suat alat yang dapat memberitahukan jika infus sudah dalam keadaan abis. Maka dengan itu peneliti akan mengangkat judul Alat Monitoring Infus Berbasis Mikrokontroler AT Mega 2560. Dalam membuat alat ini peneliti akan menggunakan sensor warna, sensor load cell, arduino dan liquid crystal display. Hasil dari kerja alat ini yaitu jika berat infus >70 gram dan <100gram maka Gsm Sheild akan mengrim SMS kepada perawat bahwa infus akan segera habis dan buzzer akan berbunyi sebagai alarm. Serta hasil perhitungan sensor warna dan load cell akan ditampilkan pada lcd 16x2. Sedangkan jika sensor warna mendeteksi adanya darah naik maka Gsm Sheild akan mengrimkan SMS kepada perawat dan akan membunyika buzzer. Kata Kunci : AT Mega 2560, Load Cell, Sensor Warna dan Infus

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Ilmu Komputer
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: editor 1
Date Deposited: 25 Sep 2020 02:00
Last Modified: 25 Sep 2020 02:00
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/1640

Actions (login required)

View Item View Item