PROMOSI PRODUK UMKM HANNI MENGGUNAKAN AKUN MEDIA SOSIAL INSTAGRAM PADA DESA DURIAN KABUPATEN PESAWARAN

Siti Aminah, 2012140005 and Sulyono, Sulyono (2023) PROMOSI PRODUK UMKM HANNI MENGGUNAKAN AKUN MEDIA SOSIAL INSTAGRAM PADA DESA DURIAN KABUPATEN PESAWARAN. Laporan PKPM thesis, Universitas IIB Darmajaya.

[img] Text
HALAMAN_COVER.pdf

Download (196kB)
[img] Text
HALAMAN_PENGESAHAN.pdf

Download (183kB)
[img] Text
daftar isi.pdf

Download (88kB)
[img] Text
kata pengantar_ttd.pdf

Download (331kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (196kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (90kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Desa Durian termasuk Desa berkembang yang masyarakatnya belum dapat Memanfaatkan secara maksimal potensi fisik dan non fisik Desanya. Kami sebagai Mahasiswa PKPM berusaha untuk memajukan sistem marketing pada UMKM Olahan Ikan di Desa Durian. Dalam melakukan kegiatan-kegiatan yang Bersangkutan dengan Desa dan pemanfaatan sumber daya manusia untuk proses Produksi hingga pemasaran dan perhitungan harga jual dalam menentukan laba/rugi Usaha dan laporan keuangan sederhana. Didalam dunia bisnis yang pertumbuhannya semakin berkembang akan menimbulkan banyak tantangan dan peluang yang harus dihadapi oleh semua pelaku bisnis terutama UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah). Demikian juga mahasiswa yang tidak lepas dari perkembangan ilmu dan teknologi digital, diharapkan mahasiswa memiliki gambaran yang lebih luas tentang kondisi nyata yang ada didalam dunia bisnis. Olahan Ikan HANNI merupakan salah satu makanan khas Indonesia yang umum dikonsumi oleh berbagai kalangan usia, Namun harga modal pembelian bahan baku Olahan Ikan relative naik dan turun tetapi untuk harga sudah teratasi dan mendapatkan untung dan bergantung dengan permintan pasar.

Item Type: Thesis (Laporan PKPM)
Uncontrolled Keywords: Pemasaran Online
Subjects: Laporan PKPM
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Nn Siti Aminah
Date Deposited: 14 Sep 2023 03:09
Last Modified: 14 Sep 2023 03:09
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/13164

Actions (login required)

View Item View Item