SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN LAPTOP TERBAIK BERDASARKAN KATEGORI MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING

Kadek Sugita Riawan, Sugita and Melda Agarina S.kom M.T.I, Melda Agarina (2024) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN LAPTOP TERBAIK BERDASARKAN KATEGORI MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING. Skripsi thesis, Institut Informatika dan Bisnis Darmajaya.

[img] Text
Cover.pdf

Download (29kB)
[img] Text
Abstract.pdf

Download (11kB)
[img] Text
Pernyataan.pdf

Download (206kB)
[img] Text
Pengesahan.pdf

Download (713kB)
[img] Text
Daftar isi.pdf

Download (473kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (270kB)
[img] Text
Bab 2.pdf

Download (363kB)
[img] Text
Bab 3.pdf

Download (694kB)
[img] Text
Bab 4.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (6kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (92kB)

Abstract

Pemilihan laptop yang sesuai dengan kebutuhan menjadi suatu permasalahan di era kemajuan teknologi yang cepat. Banyaknya merek dan jenis perangkat yang tersedia sehingga menimbulkan kesulitan dalam memilih produk yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran. Selain itu, sulitnya mencari referensi dan informasi tentang gadget yang memenuhi persyaratan juga menjadi tantangan. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, peneliti menggunakan pendekatan Profile Matching dalam sistem pendukung keputusan yang terkomputerisasi. Dalam metode Profile Matching, sistem membantu pengguna membandingkan kriteria produk yang diinginkan dengan produk yang sudah terdaftar di dalam database, sehingga dapat membuat keputusan pemilihan produk berdasarkan keinginan dan kebutuhan pengguna. Pencocokan profil sangat cocok untuk sistem ini karena didasarkan pada banyak kriteria evaluasi yang berguna untuk mempersempit pencarian produk dengan baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan metode Profile Matching oleh sistem pendukung keputusan dapat membantu pengguna dalam memilih laptop terbaik berdasarkan kategori dengan lebih efektif dan efisien. Sebagai studi kasus peneliti menggunakan data dari platform e-commerce Tokopedia sebagai sumber informasi untuk laptop-laptop yang tersedia di pasar. Dengan adanya sistem bantuan keputusan pemilihan produk yang terkomputerisasi ini, pengguna akan lebih mudah memilih atau membeli barang yang sesuai dengan kebutuhan mereka. Dalam kesimpulannya, inovasi teknologi seperti ini dapat menjadi solusi bagi berbagai permasalahan dalam era digital seperti sekarang ini. Kata kunci : Sistem Pendukung Keputusan, Rekomendasi, Profile Matching.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Ilmu Komputer
eSkripsi
Divisions: Artikel Ilmiah Dosen > Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: kadek sugita riawan
Date Deposited: 20 Jun 2024 02:44
Last Modified: 20 Jun 2024 02:44
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/16489

Actions (login required)

View Item View Item