PENERAPAN METODE EARLIEST DUE DATE PADA LAYANAN HOMECARE KESEHATAN IBU DAN ANAK BERBASIS ANDROID PADA DESA PENENGAHAN PESISIR BARAT

MURADI, MURADI (2021) PENERAPAN METODE EARLIEST DUE DATE PADA LAYANAN HOMECARE KESEHATAN IBU DAN ANAK BERBASIS ANDROID PADA DESA PENENGAHAN PESISIR BARAT. Skripsi thesis, IIB DARMAJAYA.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (37kB)
[img] Text
3 PERSETUJUAN.pdf

Download (4MB)
[img] Text
4 PENGESAHAN.pdf

Download (4MB)
[img] Text
8 INTISARI.pdf

Download (20kB)
[img] Text
10 DAFTAR ISI.pdf

Download (108kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (80kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (244kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (308kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (11kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (80kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (235kB)

Abstract

Klinik Praktek Bidan Nurbaiti, SST. Keb merupakan suatu tempat layanan kesehatan dalam meningkatkan kesejahteraan ibu dan anak seperti ibu hamil, ibu melahirkan, perencanaan KB (Keluarga Berencana), kesehatan anak Balita termasuk imunisasi, dan lain sebagainya. Masa pandemi Covid-19 saat ini membuat keterbatasan pasien untuk datang ke klinik tersebut guna memeriksakan kesehatannya. Maka dari itu, dibutuhkanlah sutau layanan homecare kesehatan ibu dan anak. Aplikasi layanan homecare kesehatan ibu dan anak pada penelitian ini dibuat berbasiskan Android, dengan media yang digunakan adalah smartphone Android. Aplikasi ini dibuat dengan menerapkan metode Earliest Due Date untuk mengorganisir data pemesanan layanan oleh pasien. Metode pengembangan sistem yang digunakan sebagai penunjang pembuatan aplikasi ini adalah scrum. Adanya aplikasi ini dapat dapat meningkatkan layanan kesehatan ibu dan anak dan mempermudah masyarakat atau pasien untuk mendapatkan layanan kesehatan tanpa harus datang ke klinik. Data pemesanan layanan kesehatan ibu dan anak dapat terorganisir dengan baik dengan penerapa EDD karena setiap pesanan diatur berdasarkan waktu penyelesaian yang lebih singkat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Ilmu Komputer
eSkripsi
Divisions: Skripsi/TA & PKPM/KP - Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: Editor
Date Deposited: 10 Mar 2022 01:32
Last Modified: 10 Mar 2022 01:32
URI: http://repo.darmajaya.ac.id/id/eprint/6064

Actions (login required)

View Item View Item